top of page
dominggustanesab

BERBAGAI PENDEKATAN atau METODE HERMENEUTIKA (ANALISIS SASTRA )

Bahan Atau Materi Pembelajaran Pertemuan ke SEPULUH ( RPP 9 )


1. Arti dari Analisis sastra

2. Tujuan dari analisis sastra

3. Manfaat dari analisis sastra


v Arti dari analisis sastra

Analisa karya sastra adalah satu cara untuk lebih mengenal karya sastra tersebut . Dengan menganalisa , maka akan mengetahui makna dari karya sastra tersebut . Sedangkan karya sastra sendiri adalah seni yang diciptakan untuk para pembacanya , .Kemampuan sastra sebagai cerminan masyarakat , dan tidak terlepas dari peran pengrangnya .

v Tujuan dari analisis sastra

Tujuan utama analisis sastra atau kesusastraan fiksi , puisi , ataupun yang lain adalah untuk memahami secara lebih baik karya sastra yang bersangkutan , dismping itu juga untuk membantu menjelaskan pembaca yang kurang memahami karya itu .

v Manfaat dari pendekatan atau metode analisis sastra

Manfaat dari analisis sastra adalah ketika membaca karya sastra dapat mengolah imajinasi pembaca . Hal ini disebabakan karena karya sastra memberikan gambaran secara utuh dalam bentuk teks sehingga mengasah pembaca untuk berimajinasi . Ide – ide dalam karya sastra yang terkadang liar atau diluar dari kotak juga menjadi salah satu factor penyebab .Meningkatkan kemampuan komunikasi dalam artian bahwa menulis dan bertutur tentang sastra membantu mempersiapakan seseorang untuk menulis dan berbicara tentang apapun , tidak hanya mampu bkerja dengan kata – kata dan bahasa yang terukur saja tetapi juga memahami kata – katanya . Karya sastra juga memungkinkan kita untuk menerima perspektif ( pemahaman atau pandangan ) yang berbeda karana lewat membaca sstra maka membuat kita untuk berperan menjadi apa saja. Contoh : polisi , buruan , pengungsi , puti raja , pengemis dll .



Tugas hari Kamis tanggal 20 Mei 2021

Mencatat secara baik atau hal – hal yang menurut anda penting dan di foto lalu kirim kembali ke website sekolah atau ke nomor WA dari Guru Mapel.

SELAMAT BERKARYA… JAGA KESEHATAN ,TUHAN YESUS MEMBERKATI KITA SEMUA

21 views0 comments

Recent Posts

See All

PERTEMUAN KE SEBELAS

KAMIS , 12 MEI 2022 BAHAN AJAR ATAU MATERI BERBAGAI PENDEKATAN atau METODE HERMENEUTIK ( ANALISIS TEOLOGI ) 1. Arti dari Analisis...

PERTEMUAN KE SEPULUH

KAMIS , 07 APRIL 2022 MATERI ATAU BAHAN AJAR PENDEKATAN ATAU METODE HERMENEUTIKA MANFAAT DAN FUNGSI DARI ANALISIS SINTRAKSIS LEKSIKAL 1. ...

PERTEMUAN KE SEMBILAN

KAMIS , 31 MARET 2022 MATERI ATAU BAHAN AJAR PENDEKATAN ATAU METODE HERMENEUTIKA ANALISIS SINTRAKSIS LEKSIKAL v Arti dari analisis...

Comments


bottom of page